Buy now

27 C
Semarang
Selasa, November 26, 2024
spot_img

Ecobriks, Solusi Atasi Sampah Plastik

anis


SEMARANG, LPMMISSI.COM – Penggunaan plastik menimbulkan banyak permasalahan, karena sampahnya mengganggu kesehatan dan ekonomi. Mengatasi masalah tersebut, membuat ecobriks menjadi solusinya.

Hal tersebut diungkapkan Wisanggeni Damar Panuluh selaku pemateri dalam acara Workshop Hari Bumi bertajuk “Mendayagunakan Potensi Limbah Plastik Melalui Ecobriks” oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) di Laboratorium Dakwah, Kamis (25/4).

Menurutnya, Manusia tidak bisa terlepas dari plastik, namun bisa diminimalisir dengan membuat ecobriks.

Baca juga: Foto R.A Kartini Berhijab Tenyata Hoaks

“Ecobriks itu suatu metode untuk meminimalisir sampah dengan botol plastik yang diisi penuh dengan plastik, sehingga botol tersebut benar-benar penuh dan padat. Hasilnya nanti bisa digunakan sebagai kursi, tembok, maupun meja,” ujarnya saat mengisi materi.

Dalam workhsop tersebut, tidak hanya dipaparkan mengenai materi saja, namun juga diadakan praktik pembuatan ecobriks.

Baca juga: Kang Mas Denok 2019 Ajak Perjuangan Kesetaraan Gender

Salah satu peserta, Risa mengaku, jika kegiatan ini bermanfaat karena menambah pengetahuan dan dengan adanya praktik secara langsung, membuat peserta tidak bosan.

“Saya jadi tahu cara meminimalisir sampah plastik, ditambah ada praktiknya jadi tidak bosan meskipun duduk berlama-lama,” kata mahasiswa jurusan PMI tersebut.

Reporter : Anis Sapitri
Editor: Aditia Ardian

baca juga

Leave a reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

[td_block_social_counter twitter="tagdivofficial" youtube="tagdiv" style="style8 td-social-boxed td-social-font-icons" tdc_css="eyJhbGwiOnsibWFyZ2luLWJvdHRvbSI6IjM4IiwiZGlzcGxheSI6IiJ9LCJwb3J0cmFpdCI6eyJtYXJnaW4tYm90dG9tIjoiMzAiLCJkaXNwbGF5IjoiIn0sInBvcnRyYWl0X21heF93aWR0aCI6MTAxOCwicG9ydHJhaXRfbWluX3dpZHRoIjo3Njh9" custom_title="Stay Connected" block_template_id="td_block_template_8" f_header_font_family="712" f_header_font_transform="uppercase" f_header_font_weight="500" f_header_font_size="17" border_color="#dd3333" instagram="https://www.instagram.com/lpm_missi/?hl=en"]

terkini